Tahun ini sudah tercatat 33 pembalap muda Indonesia ikutan seleksi Shell Asia Talent Cup untuk musim depan. 33 pembalap akan bersaing dengan 141 untuk mendapatkan jatah 22 pembalap yang berhak ngegas Honda NSF250R. 141 rider di luar Indonesia berasald dari, Jepang, Australia, Selandia Baru, Filipina, Afganistan, Nepal, Thailand, Singapura, Malaysia. Vietnam, India, Cina, dan Brunei. Seleksi akan dilakukan 27-28 Oktober, di sirkuit Sepang kecil, Malaysia. (www.motorplus-online.com)
Daftar Nama Pembalap Indonesia:
1. Putu Astika Afila
2. Dzaky Naufal Ramadhan
3. Murobbil Fatoni
4. Faldhan Novayaser
5. Shaldan Oktadani
6. Husein Rokhman
7. Zaki Pahlepi
8. Galang Hendra
9. Ghufron