Find Us On Social Media :

Perbaikan Sirkuit Misano Karena Udara laut

By Motorplus, Jumat, 13 Maret 2015 | 07:00 WIB
()

Sirkuit Misano, Italia, sedang bersiap menyambut MotoGP musim tahun ini. Untuk itulah, beberapa persiapan dilakukan. Salah satunya yang paling penting permukaan aspal sirkuit Misano diperbaiki.  Perbaikan sirkuit Misano karena udara laut. Memang, posisi trek sepanjang 4,2 km ini berada di kawasan laut Adriatic, Italia.

Perbaikan sirkuit Misano karena udara laut akan jadi solusi gejala ban kehilangan traksi. Sebelum diperbaiki udara laut dengan asam yang tinggi bikin cairan kimia aspal menurun performanya. Cairan kimia aspal trek balap harus sanggup mengikat kompon ban balap.

Perbaikan sirkuit Misano karena udara laut ditanggapi pihak FIM, federasi balap motor dunia. “Pemilik sirkuit Misano selalu setuju untuk memenuhi permintaan FIM dan FIA sebagai komitmen memperbaiki safety trek,” beber Franco Uncini, FIM Grand Prix Safety Office. (www.motorplus-online.com)