Pihak Kementerian Perhubungan menyediakan angkutan mudik gratis dengan Kereta Api bagi 8.325 motor.
Kepulangannya atau arus balik, pihak Kemenhub menambah program gratis dengan menyediakan bagi 9.744 motor.
Dalam laman http://mudikgratis.dephub.go.id/frontend/web/ pendaftaran online dibagi dua tahap.
Untuk tahap pertama pendaftaran sudah ditutup.
(BACA JUGA : Syarat Pengiriman Motor Mudik Gratis Kemenhub)
Kini tahap kedua sudah bisa dilakukan.
Pada Tahap II dimulai pada 17 April hingga 4 Juli 2017 dengan mekanisme pendaftaran motor saja.
Nah, buruan deh daftar mudik motor gratis sebelum habis kuotanya. (www.motorplus-online.com)