Find Us On Social Media :

Cara Hemat Bensin, Tidak Pakai Oli yang Lebih Kental

By Ryan Tambun, Sabtu, 29 Juli 2017 | 00:07 WIB
Tips Hemat Bahan Bakar - oli encer (Tim Motorplus)

Penggunaan oli yang lebih kental dari standar, ternyata bisa bikin bensin enggak hemat.

Dengan oli lebih kental dari ketentuan standar, akan membebani gerak komponen di dalam mesin.

“Penggunaan SAE yang tidak tepat juga bisa pengaruh ke boros bensin motor lho,” ucap Cecep Rusdi sebagai IH Assesor Enviromental Division di salah satu laboratorium swasta di Jakarta.

Motor sekarang sudah menganut oli encer, maka dari itu kurang direkomendasikan pemakaian oli yang lebih kental.

(BACA JUGA: Bursa Harga Motor Suzuki Satria 2-Tak Bekas)

Selain mesin mudah stress, juga bikin boros.

Supaya enggak bingung, di bawah ini daftar kekentalan oli berdasarkan merek dan jenis motor. (www.motorplus-online.com)

Tabel Viskositas Oli