MOTOR Plus-online.com - Masyarakat yang dananya minim tapi mau punya motor Kawasaki Ninja 250 baru?
Tenang, semua bisa diatur dengan cara kredit dan angsuran ringan.
PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) memberikan pilihan cicilan Kawasaki Ninja 250 2018 buat kamu yang punya dana terbatas.
(BACA JUGA: Viral! Curhatan Pemilik Honda CB150R yang Rangka Motornya Retak, Bagaimana Kualitas Besinya?)
Kawasaki Ninja 250 2018 tersedia dalam 10 pilihan besaran uang muka.
Dari uang muka yang paling murah berkisar di Rp 10 jutaan.
Hingga uang muka yang paling mahal berkisar di Rp 20 jutaan.
Soal angsuran, KMI menyediakan pilihan angsuran dari 11 kali angsuran.
"Jadi konsumen bisa menyesuaikan dengan kemampuan dengan angsuran dan besaran jumlah uang muka," ujar Hanif, Marketing Kawasaki Super Sukses Motor kepada GridOto di Fatmawati, Jakarta Selatan (09/01/18).
(BACA JUGA: Enggak Sembarangan! Begini Teknik Pengereman yang Efektif Buat Pengguna Motor Matik)
Hingga yang paling lama yaitu 35 kali angsuran.
Ini dia skema cicilan PT KMI untuk Kawasaki Ninja 250.