MOTOR Plus-online.com - Motor MotoGP sudah pasti dibekali teknologi canggih.
Bukan hanya sektor mesin, sokbreker menjadi perhatian serius.
Pemilihan sokbreker terbaik demi kenyamanan pembalap saat melahap sirkuit.
Simak video cara kerja sokbreker belakang MotoGP yang canggih ini.
(BACA JUGA: Sangar! Pilihan Warna Baru Honda CBR150R, Striping Minimalis Tapi Tetap Bengis)
Pengaturan udara sampai oli dan per agar motor tetap stabil dan dinamis saat menikung.
Video sendiri diunggah akun Instagram @rinkatwinkle.
Pada tayangan ini, bagaimana kerja sokbreker saat balapan.
Teknik menyeting sokbreker agar tidak terlalu keras atau lembut.
(BACA JUGA: Bocor! All New Honda Tiger Bakal Hadir Pakai Mesin Honda CB300R, Ini Penjelasan Bos AHM)
Dengan sokbreker berkualitas, terbukti pembalap tampil maksimal dan bisa mencapai finis tanpa khawatir jatuh atau kecelakaan.
Simak langsung videonya berikut ini.