MOTOR Plus-online.com - Pasar Big Skubek 250 cc mulai meluas dengan kehadiran Yamaha XMAX dan Kymco Downtown 250.
Biar pembahasannya komplit MOTOR Plus lakukan turing ke area perkemahan Tanakita di daerah Rakata, Sukabumi, Jawa Barat.
Dengan jarak sekitar 130 Km atau 5 jam perjalanan, kedua big skubek ini melewati variasi jalan yang cukup komplit.
Mulai dari jalan lurus yang lengang dan rata, kontur tanah rusak, jalanan macet dan tanjakan yang cukup curam.
(BACA JUGA: Ternyata Bobot Forza 250 Lebih Berat dan Kapasitas Tangki Lebih Kecil Dibanding XMAX 250)
Jadinya kedua motor bisa menunjukkan keunggulan dan kelemahannya masing-masing.
Yamaha XMAX dibanderol dengan harga Rp 57,8 juta.
Sementara Kymco Downtown sedikit lebih mahal yakni Rp 68 juta.
(BACA JUGA: Lama Menghilang, Diam-diam Kymco Siapkan Matic Bongsor 150 cc, Bakal Hadang NMAX dan All New PCX150)
Sementara Downtown dibekali dengan lampu model proyektor, cakram depan 3 piston non-ABS dan sokbreker belakan yang bisa setting preload.
Lalu bagaimana soal handling, performa mesin dan hasil konsumsi bahan bakarnya?
Hasil lengkapnya ada di Tabloid MOTOR Plus edisi 1020 yang terbit di minggu ini (12-18 Sepetember 2018) jangan sampai ketinggalan ya!