MOTOR Plus-online.com - Dua tahun, waktu yang enggak sebentar untuk mempelajari kampas kopling matic!
Tentu tujuannya agar bisa mendalami dan menjadi spesialis dalam hal kampas ganda motor skubek.
Griyan Kedia, dialah orang yang sekarang menjadi spesialis kampas kopling matic.
“Selama dua tahun, gue mempelajari kampas kopling! Tujuannya membuat kampas kopling yang tidak cepet habis.
Baca Juga : Bukan Ngebut atau Teriak, Begini Trik Lolos dari Kejaran Begal di Jalan Raya
Baca Juga : Heboh, Kabar RX King Akan Diproduksi Lagi, Pihak Yamaha Cuma Bilang Begini
Tak hanya digunakan untuk harian, tapi juga berguna untuk keperluan balap,” ujar Griyan, dari 126 Project.
Setelah dia ‘bersemedi’ selama dua tahun, akhirnya mendapatkan bahan yang pas soal daya tahan.
Kemampuan cengkram agar enggak cepat slip saat start serta putaran tinggi, harganya murah.
“Bahan kampas kita pakai bahan khusus yang didatangkan dari negara tetangga,” ujar pria yang aktif juga di dunia balap motor.
Baca Juga : Tips Yamaha NMAX Makin Ngacir, Pakai Rasio Aerox Suara Halus, Tapi...