Find Us On Social Media :

Ini Dia Komponen Pengapian Motor Drag Bike Yang Banyak Dipakai

By Motorplus,Rudy Hansend, Sabtu, 9 Februari 2019 | 14:03 WIB
Set pengapian Yamaha YZ85 banyak diburu (nurul)

MOTOR Plus-Online.com - Sektor pengapian menjadi salah satu part yang mendapat perhatian lebih di motor drag.

Sistem pengapian total loss masih menjadi primadona.

Karena pangapian total loss membuat putaran mesin lebih ringan.

“Pecinta drag banyak yang mengadopsi model total loss atau set pengapian milik SE.

Baca Juga : Yamaha Lexi Belum Setahun Blok Mesin Pecah, Ini Penjelasan Yamaha Indonesia

Baca Juga : Gak Ada Capeknya, Marc Marquez Udah Keliling Kota Bandung Naik Bandros

Set pengapian  Yamaha YZ series menjadi yang paling banyak diburu,” kata Jeffry alias ‘Ahauw’ yang pemilik speed shop Fast Moto Racing di Jl. Kebon Jeruk III No, 83, Kota, Jakarta Barat.

Set pengapian milik YZ85 dan YZ125 biasa diadopsi motor drag bermesin 2-tak maupun 4-tak.

Masalah harga, set pengapian YZ85 yang terdiri dari CDI, koil, magnet, sepul, dan kabel body dibanderol Rp 6 juta.

Baca Juga : Bikin Melongo! Harga Bodi Set Honda Scoopy yang Dirusak Usai Ditilang Tembus Angka Segini