Find Us On Social Media :

Video Perbandingan Tangki Motor Yamaha NMAX Standar vs Tangki Custom 9 Liter

By Fadhliansyah, Sabtu, 16 Februari 2019 | 11:22 WIB
Tangki Yamaha NMAX custom vs standar (YouTube/MOTOR Plus)

MOTOR Plus-online.com - Pemilik Yamaha NMAX yang doyan riding wajib ganti tangki bensin bawaan dengan yang satu ini.

Yaitu tangki custom yang punya kapasitas 9,5 liter.

Sebagai informasi, tangki standar NMAX hanya berkapasitas 6,6 liter.

Cara pembuatan tangki custom ini terbilang simpel.

Baca Juga : Ditusuk Orang Tak Dikenal, Mantan Pembalap Asia M Zaki Meninggal Dunia, Begini Kronologinya

Baca Juga : Breaking News! Balap Motor Indonesia Berduka, Mantan Pembalap Asia, M Zaki Meninggal Dunia

"Metodenya masih sama, saya potong bagian tengahnya kemudian disambung plat Galvanis," ujar pria yang dikenal sebagai Razan Yamaha India di Tanjung Barat, Jakarta Selatan.

Plat Galvanis yang digunakan ternyata juga ada ukurannya.

"Saya tetap mempertahankan plat Galvanis dengan ketebalan 0.9 mm, kuat dan mirip seperti aslinya," sahutnya lagi.

Untuk finishing, Razan tetap menggunakan dempul yang dilebur dengan cat doff hitam.