MOTOR Plus-online.com - Diluncurkan pertama tahun 2016, performa motor Honda CBR250RR tetap dikenal sampai sekarang.
Itu juga menunjukan, kalau banyak pemilik motor Honda CBR250RR, sudah berusia 3 tahun.
Biar performanya tetap prima, tentu ada beberapa bagian agar mesin CB250RR tetap ganas.
Yuk kita simak beberapa bagian, yang harus diperhatikan pemilik motor Honda CBR250RR yang sudah berusia 3 tahun.
Baca Juga : Kenalkan, Dua Joki Cewek di ARRC 2019, Salah Satunya di Tim Indonesia
Baca Juga : Gak Main-Main, Kenalan Sama Perancang Sirkuit MotoGP Indonesia 2021
"Ya tentu harus tetap mengikuti anjuran pabrikan, seperti cek kaki-kaki dan radiator serta penggantian oli mesin," bilang Endro Sutarno Technical Service Division PT. AHM.
Pada tahun ketiga sendiri, bagian radiator mesin wajib dicek, karena bisa berdampak ke kenyamanan berkedara.
Itu karena banyak pengguna yang mengeluhkan panas berlebih, saat berkendara naik CBR250RR saat macet-macetan.
"Biasanya karena kotor akibat pemakaian, lebih baik langsung dibersihkan supaya tidak menggangu kinerja radiator itu sendiri," tambahnya.
Baca Juga : Ganasnya Power Modenas Dinamik, Motor 2-Tak yang Masih Diproduksi Sampai Sekarang