Find Us On Social Media :

Saat Yamaha Nouvo Lele Bergaya Thailook, Siapapun Bakal Kesengsem

By Motorplus,Rudy Hansend, Sabtu, 30 Maret 2019 | 08:38 WIB
Yamaha Nouvo 2004 ()

 

MOTOR Plus-Online.com- Inovasi dalam modifikasi itu wajib! Itu yang diterapkan Husni Kamil owner Yamaha Nouvo ‘Nouvo Lele’ ini.

“Walau sekarang banyak part yang langsung pakai, tapi di motor ini beda.

Kebanyakan partnya dibuat sendiri,” ucap Kamil yang Mahasiswa Komunikasi Broadcast Universitas Pakuan, Bogor,Jawa Barat.

Setiap inch di motor yang sudah menyabet 8 trophy di ajang kontes ini,dipikirkan agar part bisa bekerja sesuai fungsinya.

Baca Juga : Diam-diam Menghanyutkan, Pembalap Ini Wajib Diwaspadai di MotoGP Argentina 2019

Baca Juga : Konsumen Dipersulit Beli Motor Baru Secara Tunai di Dealer Honda, Pihak AHM Bilang Hoax

Estetika penempatan part yang tidak berlebihan, namun detail tetap manis dilihat.

Mengambil konsep Thailook,bodi dibuat simple lewat warna yang eye catching yaitu merah maroon tipe matte dari merek Danagloss.

 

velk alumunium lebih ringan ()

“Pilih doff atau matte,karena beda dan menarik perhatian!

Thailook itu enggak harus  lossy,”tambah Husni Kamil yang juga owner dari Kamil Accessories Racing Part.