MOTOR Plus-online.com - Sudah banyak Smart helm yang ditawarkan ke konsumen.
Seperti helm yang sudah dilengkapi dengan intercom bahkan koneksi ke HP.
Bahkan ada helm yang memiliki vitur bisa melihat kebelakang melalui layar di visornya.
Jadi sudah banyak teknologi yang dikembangkan untuk smart helm.
Baca Juga : Bikin Dengkul Gemetar, Vani Simbolon Si Polwan Cantik, Pernah Ikut Menjinakkan Bom
Baca Juga : Surabaya Gempar, Tantangan Balap Pemilik Honda CBR250RR Buat Pemilik Moge, Hadiah Menggiurkan
Saat ini ada teknologi menggabungkan keamanan motor di helm.
Tren sekarang motor menggunakan fitur keyless untuk keamanan motor dan natinya diambil alih oleh helm.
Seperti yang dilakukan Honda satu ini dikutip dari rideapart.com.
Honda baru-baru ini diketahui sedang menyiapkan sebuah teknologi teranyar, yaitu helm yang bisa jadi kunci motor.