MOTOR Plus-Online.com - Penggemar Vespa selalu dimanjakan dengan line up Vespa terbaru.
Vespa juga mengusung model-model yang memukai bagi penggemarnya sendiri.
Mulai dari Vespa Primavera S 150 i-get limited hingga Vespa GTS Super Tech 300.
Tak ketinggalan Vespa Sprint 125 yang diluncurkan di Vietnam bikin penggemar skuter asal Italia ini pada gigit jari.
Baca Juga: Piaggio Luncurkan Vespa Sprint 125 2019, di Indonesia Bisa Rp 30 Jutaan?
Baca Juga: Komunitas Vespa Indonesia Ingatkan PT Piaggio Bangun Pabrik di Indonesia, Ini Tanggapan Mereka
Bukan hanya keluaran terbarunya yang terbatas, namun seri lama mereka juga termasuk langka di Indonesia.
Seperti Vespa GTV 250ie, mungkin bagi penghobi Vespa matic terutama pemilik GT series motor ini jadi idaman dan banyak diincar kolektor.
Di Indonesia sendiri Vespa GTV 250ie di impor secara utuh (CBU) langsung dari Italia.
Masa produksi Vespa GTV 250ie pada rentang tahun 2006 sampai 2010.
Baca Juga: Afridza Munandar Meninggal di MotoGP Malaysia 2019, Selama Hidupnya Doyan Naik Vespa