MOTOR Plus-online.com - Saat ini banyak bikers yang hobi memasang action camera di helm.
Tujuannya banyak, mulai dari merekam kegiatan riding sampai untuk alasan keamanan.
Jadi misalnya terjadi sesuatu saat riding, hal tersebut bisa terekam oleh action camera atau action cam.
Bahkan action cam juga bisa saja merekam aksi kriminalitas di jalan.
Baca Juga: Dengan Spek Yang Keren, Action Cam Ini Dijual Dengan Harga Miring Bro, Sikaat..
Baca Juga: Jajal Action Cam, Bikers Ini Malah Rekam Kecelakaan Mengerikan
Seperti aksi begal atau jambret.
Bisa dibilang penggunaan action cam di helm memiliki fungsi yang mirip dengan pemasangan dash cam di mobil.
Action cam sendiri memang sudah banyak dijual, harganya pun bervariasi mulai dari ratusan ribu Rupiah hingga jutaan Rupiah.
Tapi sebelumnya, brother harus tahu dulu pendapat dari pakar safety riding soal memasang action cam di helm.
Baca Juga: Nih 7 Action Cam Murah Berkualitas