Find Us On Social Media :

Padahal Hartanya Udah Selangit, Jorge Lorenzo Malah Jadi Tes Rider MotoGP, Valentino Rossi Kasih Komentar Heboh?

By Galih Setiadi, Jumat, 27 Desember 2019 | 11:37 WIB
Jorge Lorenzo jadi tes rider di MotoGP 2020, cuma incar kekayaan? (boxrepsol.com)

MOTOR Plus-online.com – Bikin heboh dunia balap motor bahwa Jorge Lorenzo kembali berkecimpung di MotoGP.

Tapi, mantan pembalap Repsol Honda itu bukan jadi pembalap reguler ya.

Yaitu, menjadi pembalap tes atau test rider buat Yamaha di MotoGP 2020.

Jejaknya mengikuti Dani Pedrosa, yang justru pernah juga membela Repsol Honda.

Baca Juga: Kelakukan Jorge Lorenzo Jadi Makin Kocak, Gara-gara Pensiun dari MotoGP?

Baca Juga: Diterpa Gosip Hubungannya Tidak Harmonis Dengan Repsol Honda, Ini Jawaban Menohok Jorge Lorenzo

Dengan begitu, tekanan atau tingkat stress yang dialami X-Fuera pun menjadi lebih sedikit ketimbang menjadi pembalap reguler.

Spekulasi itu makin kuat lantaran Valentino Rossi juga berharap kalau Lorenzo bisa menjadi pembalap tes bagi Yamaha.

Apalagi, Jorge Lorenzo cukup kuat dan kencang dengan Yamaha YZR-M1 yang sudah memberinya tiga gelar juara dunia.

Namun, Valentino Rossi punya komentar yang menarik tentang Jorge Lorenzo.

Baca Juga: Penyesalan Datangnya Belakangan, Baru Sekarang Bos Ducati Ungkap Rasa Kecewa Karena Melepas Jorge Lorenzo