Find Us On Social Media :

Biar Pembalap Tambah Kapok, Resmi Berlaku Aturan Baru Long Lap dan Ride Through Penalty di MotoGP 2020

By Ardhana Adwitiya, Senin, 9 Maret 2020 | 20:45 WIB
Jalur khusus long lap penaly yang diberlakukan Grand Prix Commission di MotoGP 2019 (Twitter @denkmit)

MOTOR Plus-Online.com - Terhitung MotoGP 2020, pihak FIM, Dorna dan IRTA memastikan ada aturan baru untuk hukuman atau penalty buat pembalap.

Ada dua hukuman yang direvisi di MotoGP 2020.

Yakni untuk long lap dan ride through penalty.

Long lap penalty berlaku untuk pembalap yang melewati batas lintasan atau memotong jalur saat balapan.

Baca Juga: Untung MotoGP Gak Berlaku Aturan Ga-Ge, Kalau Benar Kejadian, Balapan MotoGP Jadi Kayak Apa Tuh?

Baca Juga: Enggak Asal Pompa, Tekanan di Ban Motor MotoGP Punya Aturan Khusus, Kasus Loris Baz Jangan Sampai Terulang

Musim 2019, penerapan Long Lap Penalty mewajibkan pembalap melewati rute tersendiri.

Hal itu membuat pembalap kehilangan cukup banyak waktu.

Sementara, vonis Ride Through Penalty berlaku bagi pembalap yang melakukan jump start atau mencuri start.

Grand Prix Comission (GPC) mengubah prosedur dua hukuman tersebut.

Baca Juga: Dahsyat, Seri II Daytona Indoclub Championship 2019 Terapkan Aturan Balap Dunia