Find Us On Social Media :

Hadeuh, Jadwal MotoGP 2020 Makin Ambyar Nih, MotoGP Spanyol Terancam Akibat Pandemi Virus Corona

By Fadhliansyah, Sabtu, 14 Maret 2020 | 10:45 WIB
MotoGP Spanyol terancam ditunda karena virus corona (MotoGP.com)


MOTOR Plus-online.com - Jadwal MotoGP 2020 bisa makin berantakan nih, karena MotoGP Spanyol juga terancam ditunda.

Alasan kemungkinan ditundanya MotoGP Spanyol di sirkuit Jerez ini masih sama, yaitu akibat merebaknya virus covid-19 atau corona.

Hal itu diketahui dari akun Instagram resmi sirkuit Jerez, @circuito_de_jerez.

"Circuito de Jerez Ángel Nieto menginformasikan bahwa, mengikuti rekomendasi dari otoritas sanitasi mengenai langkah-langkah pengendalian untuk kemajuan coronavirus."

"Fasilitas kami akan menghentikan semua kegiatan selama 15 hari ke depan. Batas waktu ini dapat direvisi atau ditingkatkan jika perlu," tulis akun tersebut.

Baca Juga: Gara-gara Jadwal MotoGP 2020 Gak Jelas? Maverick Vinales Kecelakaan Saat Latihan Garuk Tanah

Baca Juga: Bos Dorna Blak-blakan, Tanpa Valentino Rossi Balap MotoGP Ibarat Sayur Tanpa Garam

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

El Circuito de Jerez-Ángel Nieto informa que siguiendo las recomendaciones de las autoridades sanitarias en referencia a las medidas de contención para frenar el avance del coronavirus, nuestras instalaciones cesarán toda su actividad en principio durante los próximos 15 días, si bien, la medida podrá ser revisada o ampliada si fuese necesario. Circuito de Jerez Ángel Nieto informs that, following the recommendations of the sanitary authorities regarding the restrain measures for the progress of the coronavirus, our facilities will cease all activities for the next 15 days. This deadline may be revised or increased if needed.

Sebuah kiriman dibagikan oleh Circuito de Jerez Ángel Nieto (@circuito_de_jerez) pada