Find Us On Social Media :

Gara-gara Virus Corona, Peluncuran Motor Baru Ini Resmi Ditunda, Bakal Dilaunching Tahun Depan?

By Galih Setiadi, Jumat, 24 April 2020 | 07:25 WIB
Hero AE-47 segera meluncur, sayangnya ditunda gara-gara virus corona. (Rushlane.com)

MOTOR Plus-online.com - Gara-gara virus corona, peluncuran motor baru harus ditunda.

Langkah itu dilakukan Hero MotoCorp, pabrikan motor baru asal India.

Padahal, pabrikan itu bakal meluncurkan motor listrik baru, yaitu Hero AE-47.

Biar gak terasa asing, kenalan dulu yuk secara singkat sama motor baru ini.

Baca Juga: Resmi Meluncur Motor Baru Mirip Honda Africa Twin, Harganya Setara Honda ADV150

Baca Juga: Siap-siap Apakah Motor Baru Yamaha Akan Diluncurkan Siang Hari Ini? Begini Jawaban Yamaha

Dikutip dari Rushlane.com, Hero AE-47 memakai motor listrik berkapasitas 4.000W.

Baterainya sendiri memakai lithium ion dengan spesifikasi 48V/3.5 kWh.

Nah, motor baru ini tersedia dalam dua mode berkendara, yaitu eco mode dan power mode.

Berkat motor listrik dan baterainya, Hero AE-47 sanggup berlari sejauh 160 km dan 85 km dengan mode eco dan power.

Baca Juga: Motor Ambulans Pembawa Pasien Virus Corona Siap Dipakai, Ternyata Hasil Modifikasi Motor ini