MOTOR Plus-online.com - Enggak perlu bingung, perpanjang SIM online gampang banget, biayanya pun murah meriah.
Banyak pemilik Surat Izin Mengemudi (SIM) yang khawatir dengan masa berlaku SIM yang enggak keurus.
Soalnya, antrian di beberapa Satpas dan pembatasan kuota perpanjang SIM bikin pemohon lemes.
Padahal, urus perpanjang SIM gak harus repot-repot ke Satpas.
Baca Juga: Jangan Lupa! Dispensasi Perpanjang SIM Hanya Berlaku Sampai Tanggal Segini
Selain itu, pemilik SIM bisa perpanjang tanpa perlu bikin SIM baru.
Nah, brother bisa coba perpanjang SIM Online sesuai himbauan dari Polda Metro Jaya.
Yup, perpanjang SIM bisa diurus secara online dan tanpa terikat alamat KTP asal.
Biar gak penasaran, simak cara perpanjang SIM Online di halaman berikutnya.
Baca Juga: Wah! Ternyata SIM Indonesia Berlaku Di Luar Negeri, Negara Mana Saja?