MOTOR Plus-online.com - Modifikasi Honda GL Pro satu ini cukup diluar nalar bro.
Ari selaku pemilik Honda GL Pro ini mengaku cinta dengan dunia custom.
Selain itu, pria yang punya toko mebel ini juga kepingin punya maskot toko.
"Dari dulu tertarik dengan modifikasi, khususnya motor custom yang bisa sesuai keinginan," kata pria yang akrab disapa Pentol ini.
Baca Juga: Kids Zaman Now Dijamin Bingung, Honda GL Pro Ternyata Ada 3 Generasi, Lebih Keren yang Mana?
Baca Juga: Hindari Kesan Kuno, Honda GL Pro 1997 Berubah Total, Upside down Pakai Honda MSX125
Makanya, Honda GL Pro kesayangannya dipermak sedemikian rupa.
Honda GL Pro dirombak sedemikian rupa agar cocok jadi dipslay toko mebel kayu.
Selain itu, kalau dipajang bisa menarik perhatian orang biar datang.
Ubahan mengarah cafe racer yang khas dengan buntut tawonnya.