Find Us On Social Media :

3 Sirkuit MotoGP Baru Untuk 2022 Jadi Saingan Trek MotoGP Indonesia

By Indra Fikri, Kamis, 31 Desember 2020 | 15:30 WIB
Pembalap MotoGP. (ist)

MOTOR Plus-online.com - 3 sirkuit MotoGP baru untuk musim 2022 bisa menjadi saingan sirkuit MotoGP Indonesia jika sampai gak bisa menyelenggarakan balapan tahun ini.

Kalender MotoGP yang diumumkan akan mencakup 20 balapan pada tahun 2021 dan Dorna telah mengumumkan komitmennya untuk menjadwalkan 22 balapan dalam waktu dekat.

Tapi, di sirkuit mana balapan tersebut bisa diselenggarakan?

Sirkuit Hermanos Rodríguez - Meksiko

Baca Juga: Ada Deadline dari Dorna, Ini Update Sirkuit MotoGP Indonesia Mandalika

Baca Juga: 3 Sirkuit MotoGP Cadangan di Musim 2021, Salah Satunya di Indonesia

Sirkuit Hippodrome Hermanos Rodríguez - Meksiko (Paddock-GP.com)

Meski sempat beredar rumor tentang penyelenggaraan sirkuit ini di MotoGP 2021.

Sayangnya terpaksa ditunda untuk sementara waktu hingga sirkuit ini memenuhi kebutuhan untuk keamanan MotoGP.

Dengan sejarah lebih dari 50 tahun, sirkuit Hermanos Rodríguez telah menyelenggarakan acara olahraga motor yang paling penting, seperti F1, NASCAR Super Touring, dll.

Meski begitu, serangkaian masalah menyebabkan penutupan lintasan.

Untung saja sirkuit sudah di upgrade dan pada Agustus 2015 dan renovasi sudah selesai.

Baca Juga: Bos Dorna Kasih Deadline Sirkuit Mandalika Untuk MotoGP 2021, Kapan?