MOTOR Plus-online.com - Modifikasi motor Vespa Sprint 150, tampilannya jadi manis pakai warna two tone.
Modifikasi Vespa modern banyak dilakukan anak muda zaman now.
Ada dua aliran modifikasi Vespa modern, yakni racing look dan hedon-hedonan.
Kalau racing look tentu mengutamakan performa, sedangkan hedon-hedonan mengutamakan parts branded alias mahal.
Baca Juga: 45 Tahun Bergelut Dengan Vespa, Bengkel Vespa Bang Ronny Melayani Dengan Hati
Baca Juga: Raffi Ahmad Ternyata Hobi Koleksi Motor, Punya Vespa Sampai Moge
Tapi bede sama Vespa Sprint 150 i-get tahun 2019 milik Achmad Wahyu Nuryawan.
"Konsepnya sih good looking, tapi khususnya dari sudut pandang cewe," buka Wahyu yang memberi nama motornya dari nama bunga, Alamanda.
"Karena kalau cowo kan ngelihat dari part hedonnya aja," sambungnya.
Ubahannya diawali dari perubahan warna.