Find Us On Social Media :

Sejarah Tilang Pertama, Dapat Denda Gara-gara Ngebut 8 Km Per Jam

By Erwan Hartawan, Minggu, 29 Agustus 2021 | 18:30 WIB
Gambar ilustrasi. sejarah tilang pertama di dunia (Kompas.com)

MOTOR Plus-Online.com - Sejarah tilang pertama nih.

Pasti banyak yang penasaran siapa yang yang pertama kali mendapat tilang.

Tapi tau enggak sejarah tilang gara-gara ngebut 8 km per jam.

Setiap negara punya aturan yang berbeda.

Berkembangannya zaman juga beberapa aturan ikut berapa.

Demikian juga aturan lalu lintas dibuat untuk keselamatan bersama.

Dari berbagai sumber, diketahui bahwa tahun pertama diterapkan tilang yaitu sekitar 1896.

Orang pertama kali kena tilang adalah Walter Arnold dari East Peckham, Kent, Inggris pada 28 Januari 1896. (me.me)

Tokoh yang pertama kali kena tilang adalah Walter Arnold yang berasal dari East Peckham, Kent, Inggris pada 28 Januari 1896.

Baca Juga: Banyak Gak Sadar, Ternyata Tilang Punya Arti Kepanjangan Lo