Find Us On Social Media :

Arti 11 Bendera Yang Dipakai Dalam Balapan MotoGP, Nomor 5 Bikin Sedih

By Ardhana Adwitiya, Selasa, 1 Februari 2022 | 14:31 WIB
Ini arti 11 bendera yang dipakai dalam balapan MotoGP, nomor bikin pembalap MotoGP sedih dan kesal. (Redbull)

MOTOR Plus-online.com - Ini arti 11 bendera yang dipakai dalam balapan MotoGP, nomor bikin pembalap MotoGP sedih dan kesal.

MotoGP 2022 akan dimulai dengan sesi tes pramusim resmi.

Dalam balapan MotoGP, bikers pasti sering melihat bendera berbagai warna dikibarkan.

Bukan hiasan, bendera bermacam warna itu punya arti masing-masing loh.

Bendera-bendera itu digunakan sebagai alat komunikasi antara pihak race direction dengan pembalap MotoGP.

Ada 11 bendera yang digunakan dalam balapan MotoGP.

11 jenis itu di antaranya bendera hijau, kuning, merah, biru, hitam, putih, hitam dengan bulatan oranye, putih silang merah, hitam putih, kuning setrip merah, dan papan catur alias chequered flag.

Biar tambah paham, ini dia arti dari 11 warna bendera di MotoGP:

1. Bendera hijau (Green Glag)

Bendera hijau (Twitter/MotoGP)