MOTOR Plus-online.com - Masyarakat sedang menunggu harga Pertalite dan Pertamax turun.
Hari ini daftar harga Pertalite dan Pertamax seluruh Indonesia ada yang turun Rp650 per liter lekas cek.
Seperti diketahui Pertamina telah mengumumkan penurunan harga Pertamax mulai bulan Oktober 2022.
Diumumkan harga Pertamax turun di Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Timur, Jawa Tengah Bali, NTB, dan NTT jadi Rp 13.900/liter.
Berarti mengalami penurunan harga Rp 600, dari sebelumnya Rp 14.500/liter
Sedangkan harga Pertamax di Kalimantan, Sulawesi, Maluku, Maluku Utara, Papua, dan Papua Barat turun harga jadi Rp 14.200 per liter.
Berarti mengalami penurunan Rp 650, dari sebelumnya Rp 14.850/liter.
Selain Pertamax, harga Pertamax Turbo juga turun.
Baca Juga: Pemerintah Turun Tangan Menguji Bensin Pertalite yang Katanya Boros Namun Hasilnya Mengagetkan