Keluarga Cendana Punya Bisnis Kekinian Tempat yang Enak Untuk Kopdar Para Biker Bisa Merapat Disana

By Senin, 01 Mei 2023 | 09:19
Gendis anak Bambang Tri, Keluarga Cendana yang buka bisnis kopi
Gendis anak Bambang Tri, Keluarga Cendana yang buka bisnis kopi (Tribunnews)

MOTOR Plus-online.com - Pasti tahu keluarga Cendana sebutan untuk keluarga presiden Soeharto.

Keluarga Cendana punya bisnis kekinian tempat yang enak untuk kopdar para biker bisa merapat disana menikmati kopi.

Seperti diketahui Keluarga Cendana adalahsebutan untuk keluarga presiden kedua Indonesia yaitu Soeharto.

Keluarga Cendana anak-anak Ibu Tien Soeharto dikenal memiliki kerajaan bisnis yang besar-besar.

Dari bisnis hotel, jalan tol sampai tambang dimiliki oleh keluarga Cendara milik Tomy Soeharto dan Bambang Triatmodjo.

Bahkan tidak hanya bisnis yang nilainya triliunan sejak dulu, Keluarga Cendana juga memiliki bisnis kuliner.

Dilansir dari Nova,idbisnis tersebut yaitu KedaiKopi Cikini 049 yang meruapakanbisnis minuman yakni Kopi Cikini 049.

Lokasi Kedai Kopi Cikini di kawasan Menteng, lebih tepatnya silakan ketik di google map tempatnya.

Baca Juga: Kapolda Imbau Jangan Minum Kopi Saat Lelah Berkendara Mudik, Pemotor Bisa Simak