MOTOR Plus-Online.com - Anti ribet, begini cara bayar pajak motor online cukup modal HP dan kuota internet.
Di zaman serba digital ini, bayar pajak motor pun bisa dilakukan secara daring atau online.
Tak perlu lagi datang ke Samsat dan mengantre cukup lama, sekarang tinggal klik dan bayar dari smartphone.
Caranya dengan memanfaatkan sebuah aplikasi bernama SIGNAL.
SIGNAL adalah akronim atau singkatan dari Samsat Digital Nasional.
Fungsi SIGNAL digunakan untuk membayar pajak sepeda motor secara online.
Tak hanya itu, aplikasi SIGNAL juga melayani pengesahan STNK Tahunan hingga pembayaran Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan (SWDKLLJ).
Cara Menggunakan Aplikasi SIGNAL
Baca Juga: Mumpung Masih Ada Pemutihan Pajak, STNK Mati Bisa Hidup Lagi Segini Biayanya
Mengutip samsatdigital.id, berikut ini cara menggunakan aplikasi SIGNAL.
1. Cara Registrasi Akun SIGNAL