Find Us On Social Media :

Isi Bensin Wajib Pakai Helm Bagi Pengendara dan Boncenger Resmi Berlaku Nasional Mulai Bulan Ini

By Aong, Jumat, 24 Mei 2024 | 07:00 WIB
Resmi berlaku isi bensin wajib pakai helm bagi pengendara dan boncenger demi keselamatan di jalan raya (Aong Ulinnuha)

MOTOR Plus-online.com - Pelindung kepala wajib digunakan pengendara kendaraan roda dua demi keselematan.

Isi bensin wajib pakai helm bagi pengendara dan boncenger berlaku mulai bulan ini siap-siap polisi di SPBU.

Helm tak sekadar aksesori namun sebagai pelindung kepala yang sangat vital jika terjadi kecelakaan.

Tak sedikit pengendara motor malsa mengenakan helm karena dianggap ribet dan merusak penampilan. 

Problem pengendara motor tidak mau mengenakan helm tak hanya terjadi di Indonesia, dialamu juga negara-negara lain.

Seperti yang terjadi di Bangladesh, kecelakaan fatal disebabkan banyak yang tidak menggunakan helm.

Dilansir dari halaman Rideapart, pemerintah Bangladesh telah menerapkan kebijakan No Helmet, No Fuel berlaku nasional.

Artinya pengendara dan boncenger motor wajib mengenakan helm ketika mengisi bensin.

Baca Juga: Yamaha Jual Motor Matic 125 cc Rp 34 Jutaan, Konsumsi Bensin Mendekati Honda BeAT Fitur Canggih?

Baca Juga: Gawat Bensin Campur Etanol Seperti Ini Berbahaya Buat Motor Bisa Bikin Tangki Karat