Setelan Karburator Mutar Sendiri, Cara Akalinya Tarik Aja, Bro!

Motorplus - Selasa, 2 September 2014 | 15:03 WIB

Setelan udara berubah, performa juga berubah

Pernah atau sering ngalamin langsam motor tiba-tiba nggak stabil bahkan mati? Atau lari motor ngempos? Sudah coba cek mesin di sana-sini, namun gak nemu juga penyebabnya?

Nah, mirip nih kayak yang dialami Emil Rachmawan pada Honda BeAT karbu keluaran 2010 miliknya. “Waktu berangkat kerja, di jalan mendadak motor mati. Padahal cek busi, percikan apinya bagus. Kompresi juga masih nendang waktu dites manual lewat lubang busi. Karena nyerah gak tau apa penyebabnya, akhirnya terpaksa tuntun motor ke bengkel,” tutur warga Depok, Jawa Barat ini.

Apesnya, karena masih pagi, belum ada bengkel yang buka. Mau gak mau Emil mesti nongkrong dulu nunggu ada bengkel yang buka. Beruntung setengah jam kemudian, sebuah bengkel AHASS di tengah rute perjalanannya mulai beroperasi. (www.motorplus-online.com)

Penulis : Motorplus
Editor : Motorplus


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular