Bikers Kurang Potasium Akan Kena Gangguan Otot

Motorplus - Jumat, 13 Maret 2015 | 20:01 WIB

Selain pisang, bikers kurang potasium akan kena gangguan otot bisa makan asupan lain. “Sayuran lain seperti brokoli dan buah lainnya juga ada yang mengandung potasium. Tapi, pisang adalah yang paling banyak kandungan potasiumnya,” tutup Febby Levi, Personal Trainer dan Nutrition Specialist di Elite Club di Epicentrum, Jakarta Selatan.

Masalah lain bikers kurang potasium akan kena gangguan otot akan terjadi juga kalau seri pakai sepatu high heels yang sering dialami oleh lady biker. Meski tak direkomendasikan pakai sepatu hak tinggi kala riding, tetapi tak sedikit juga foxy lady yang tetap pakai. Padahal menurut Febby, kebiasaan itu dapat merusak postur tubuh jika digunakan dalam jangka waktu yang lama.

“Dari cara jalan aja sudah beda. Posturalnya jadi jelek. Penggunaan high heels langsung nyambung ke Erectus Spinnae, yaitu lower back atau tulang belakang yang merupakan sumber postural tubuh manusia,” buka Febby.

Ladies disarankan kurangi pakai high heels. Apalagi jika dalam waktu lama. “Sebab kalau bentuk tulang belakang sudah berubah, akan sulit untuk dikembalikan seperti semula,” tambahnya. (www.motorplus-online.com)

Penulis : Motorplus
Editor : Motorplus


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular