PT Yamaha Indonesia Motor Mfg bikin kejutan di balapan Sunday Race With R Cup Series tahun ini. Yamaha pakai data logger MotoGP Untuk R25 Dan R15 Cup Series yang akan berlangsung di Sentul. Nama alatnya Circuit Log Viewer alias CLV.
Yamaha pakai data logger MotoGP Untuk R25 Dan R15 Cup Series akan bikin pemantauan segala urusan teknik, skill pembalap, catatan waktu, sudut kemiringan, dan segala macamnya bisa sempurna.
“Ini dikembangkan langsung Yamaha Factory Racing. Persis dengan yang dipakai tim Yamaha di MotoGP,” beber M. Abidin, Senior General Manager Technical Service & Motorsport YIMM.
Yamaha pakai data logger MotoGP Untuk R25 Dan R15 Cup Series di Sentul. Semua seri R Cup akan berlangsung di Sentul.
Salah satu perangkat sensor dari CLV, yakni Gyro Sensors (GS). GS akan bisa mengoreksi gerakan aktif si pembalap dan menentukan aksi rider yang betul sesuai karakter tikungan dan level kecepatan.
Semua motor yang akan dipakai di R Cup Series, Yamaha R25 dan R15 akan dipasangkan CLV. (www.motorplus-online.com)
Penulis | : | Motorplus |
Editor | : |
KOMENTAR