Setelah 8 kali balap di MotoGP musim ini, akhirnya Marco Melandri putus hubungan dengan Aprilia sebelum balap MotoGP Sachsenring Jerman. Marco Melandri putus hubungan dengan Aprilia sebelum balap MotoGP Sachsenring Jerman setelah enggak pernah mendulang poin dengan Aprilia.
Fakta Melandri berbanding terbalik dengan team matenya, Alvaro Bautista, sudah mengantungi 11 poin. Salah satu alasan Marco Melandri putus hubungan dengan Aprilia sebelum balap MotoGP Sachsenring Jerman yang tersebar masalah teknis. Runner up MotoGP 2005 ini kesal banget ama sasis Aprilia yang enggak sip untuk menikung cepat.
Pengganti Marco untuk selanjutnya di MotoGP, Aprilia menunjuk Michael Laverty. Putusnya kontrak Marco dengan Aprilia dikabarkan akan balik ke World Superbike musim depan bersama Yamaha pabrikan. (www.motorplus-online.com)
Penulis | : | Motorplus |
Editor | : |
KOMENTAR