Modif Bodi Honda Tiger Tiru KLX 420 Jadul

Motorplus - Rabu, 24 Agustus 2016 | 21:00 WIB

Mengejar motor mudah handling, sasis dibuat ulang dari pipa 22,5 mm. Teknisnya dibuat kuat pada bagian komstir dan engine mounting. Termasuk pada bagian as lengan ayun.  Sedangkan untuk sub frame belakang juga merupakan olahan handmade. Tentunya menyesuaikan dimensi motor dan dudukan bodi termasuk sepatbor belakang.

Sisi tampilan kena sentuhan barang aftermarket dan handmade. Seperti sepatbor depan pakai Kawasaki KE 125, sedangkan fender belakang comot Suzuki RM 125 lawas. Nah, untuk tangki kena custom model vintage dengan material pelat 0,8 mm. Ditambah ornamen panel nomor belakang buatan sendiri dari bahan paralon. Wadow! (www.motorplus-online.com)

Penulis : Motorplus
Editor : Motorplus


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular