Kapasitas Murni Dan Kompresi Mesin CBR250RR 2 Silinder

Motorplus - Senin, 25 Juli 2016 | 19:15 WIB

Hari ini (25/7) PT. Astra Honda Motor (AHM) meluncurkan Honda CBR250RR di Jakarta. Seperti yang ramai diberitakan sebelumnya, Honda CBR250RR mengusung mesin dua silinder segaris seperti kompetitornya. 

Pasti banyak yang bertanya, berapa sih kapasitas murni mesin Honda CBR250RR? Didapat dari spesifikasi teknis ketika launching, diameter x  stroke yaitu 62,0 x 41,4 mm. Kalau dihitung kapasitas murni 249, 7 cc. Sedangkan rasio kompresinya 11,5 : 1. (www.motorplus-online.com)

Penulis : Motorplus
Editor : Motorplus


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular