Kecot Kejurnas Drag Bike Serpong Tidak Dianggap PP IMI

Motorplus - Minggu, 28 Agustus 2016 | 14:31 WIB

 

Ajang adu kebut 201m memang event yang selalu ditunggu-tunggu oleh para dragsters. Event Kejurnas Drag Bike seri ke-6 yang digelar Bodisa (27/8-28/8) berlangsung di Lapangan Terbang TNI AU Lapan, Cicangkal, Serpong. Ternyata masih kecot, bor. Kecot karena status Kejurnas Drag Bike kali ini di Serpong enggak diakui PP IMI.
Eits, kecotnya bukan masalah dari pihak penyelenggara. Kejurnas Drag Bike seri ke-6 memang sudah ditentukan Pengrov Banten Banten dari tahun sebelumnya. Untuk starter keseluruhan hingga 850-an dari 4 Kelas Kejurnas dan 19 Supporting.
"Saya tetap menjalankan ajang Kejurnas Drag Bike seri ke-6 ini, karena saya telah menjalankan agenda mandat dari pihak IMI Banten. Kebetulan, saya korwil IMI Banten. Dan itu tanggung jawab saya dan kinerja saya, inti-nya saya tidak mengecewakan pebalap Kejurnas region 2 dan rekan-rekan lainnya," tutur Hj. Bahrudin, Ketua Penyelenggara sekaligus Korwil IMI Tangerang Selatan.
Nah, mau tau kejelasannya tentang Kejurnas Drag Bike putaran ke-6. Tongkrongin aja Tabloid MotorPlus edisi 914. (www.motorplus-online.com)
 

Penulis : Motorplus
Editor : Nurul


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular