Modifikasi Silinder Kawasaki Ninja 150R Kunci Juara Di Exhaust

Motorplus - Selasa, 18 Oktober 2016 | 05:30 WIB

Biar bisa ngelawan di kelas Sport 2-tak 155 cc Tune Up maupun FFA, lubang exhaust di silinder diperbesar. Tingginya yang semula 34 mm dari bibir liner, dikerok sebanyak 6 mm sampai tinggal 28 mm. Sementara lebarnya dibentang 42 mm. Tak ketinggalan lubang masuk, transfer dan bilas pun ikut diperbesar secukupnya.

“Ini bikin karakter tenaganya bisa ngisi dari rpm menengah hingga atas,” jelas Aris yang buka bengkel di kawasan Randu Genengan Mojokerto, Jawa Timur. Oh iya, piston masih tetap pakai diameter standar (69 mm), namun andalkan produk aftermarket. (www.motorplus-online.com)

Penulis : Motorplus
Editor : Motorplus


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular