Mega proyek pembuatan 4 flyover di jalur mudik Jateng enggak bikin bikers cemas, soalnya jalur Prupuk-Bumiayu sudah aman buat bikers.
Iya hingga hari ini (15/6), terpantau 4 flyover sudah beres dikerjakan. Meski belum sepenuhnya selesai.
Masih ada beberapa pengerjaan bahu jalan dan papan penanda.
Namun secara fungsional jalur ini sudah bisa dilalui bikers dengan aman.
(BACA JUGA : Pantau Arus Mudik Lebaran Lewat Aplikasi RTTMC)
Mega proyek pembangunan 4 flyover ini adalah solusi mengurai penumpukan pemudik pada lintasa kereta.
Soalnya dari Prupuk-Bumiayu ada 4 lintasan rel kereta yang selalu jadi pemicu kemacetan.
Namun tahun ini dipastikan aman dilalui, setelah lebih kurang setahun dikerjakan.
So menuju selatan Jawa Tengah bisa lewat Prupuk-Bumiayu, tapi harus tetap waspada ya. (www.motorplus-online.com)
Source | : | MOTOR Plus |
Penulis | : | Andika |
Editor | : | Hendra |
KOMENTAR