7 Julukan Valentino Rossi yang Mendunia

Candra - Jumat, 28 Juli 2017 | 09:38 WIB

Valentino Rossi, legenda MotoGP meski masih aktif balapan di kelas para raja.

Memulai debut karirnya sejak kecil, Valentino Rossi mengawali kariernya di kelas 125 cc pada tahun 1996 silam.

Di dua tahun berikutnya, Vale mulai naik di kelas 250 cc di tahun 1998. Dan di tahun 2000, pria kelahiran Urbino, Italia itu menginjakkan pertama kali di kelas MotoGP.

Puncak kariernya terus meroket, hingga Vale berhasil mengantongi gelar juara dunia sebanyak 7 kali di ajang MotoGP.

(BACA JUGA: 5 Musuh Bebuyutan Valentino Rossi Paling Berbahaya di MotoGP)

Untuk itu, Valentino Rossi mempunyai julukan pertamanya yaitu The Doctor.

Berjalannya waktu, julukan Vale bertambah aneh dan unik tuh. dan itu berjalan dengan jalannya karier dia di motoGP.

Untuk itu berikut 7 julukan Valentino Rossi yang dikenal penggemarnya di seluruh dunia.

(BACA JUGA: Ini Dia 2-Tak Paling Legendaris)

1. Rossifumi, itu adalah julukan pertama Rossi. Tampil di awal karier motoGP Rossi mendapat julukan yang terinspirasi dari rider legendaris Jepang, Norick Abe.

Penulis : Candra
Editor :


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular