GSX-R150 Dibuang Maling di Kebon

Aong - Rabu, 30 Agustus 2017 | 05:58 WIB

Ini cerita Rayindra Indira Putra. Dia cerita lewat akun facebooknya.

Suzuki GSX-R dengan pelat nomor F 2878 FBE yang dicuri maling dan dibuang ke kebon.

Maling kesal karena tidak bisa menghidupkan GSX-R yang dicurinya.

Sampe motornya dirusakpun tidak mau hidup. Begini ceritanya:

Motor sudah diambil maling, tetapi motor tidak mau hidup karena kecanggihan sistem kunci SUZUKI GSX 150, alhasil si maling pun kecewa dan membabi buta merusak motor dan motor pun ditinggal di kebon #malingprustasi

(BACA JUGA : Keyless Bermasalah Awas Kena Jammer )

Hahaha maling pasti jengkel dengan sistem teknologi keyless di GSX-R150. J

ika tanpa remot atau modul, motor tidak mau hidup meski kontak dirusak dan dipaksa dimasuki kunci T.

Sebagaimana kita tahu, remote harus berjarak 1 meter baru mesin bisa hidup. Makanya jangan sampai hilang atau ketinggalan remote.

Tapi, ada remote juga belum tentu mesin mau idup.

Source : MOTOR Plus
Penulis : Aong
Editor : Hendra


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular