MOTOR Plus-online.com - Kawasaki Motor Indonesia (KMI) merilis dua motor sekaligus.
Kawasaki W175 dan Kawasaki New Ninja 250 FI.
Prosesi peluncuran sendiri digelar hari ini (18/11/2017) di Ancol, Jakarta Utara.
Ada 4 pilihan tipe pada motor baru ini.
Line up terendah Ninja 250 standar dijual Rp 61, 9 juta.
(BACA JUGA: 4 Pilihan Harga Kawasaki New Ninja 250 Fi Terbaru, Silakan Lihat Fotonya Bro)
Sedangkan tipe tertinggi Ninja 250 ABS Special Edition MDP dijual Rp 72,4 juta.
Dua tipe lainnya di tengah-tengahnya yakni Ninja 250 Special Edition Rp 64,3 juta dan Ninja 250 ABS Special Edition seharga Rp 71,9 juta.
GridOto.com akan membeberkan pembiayaan melalui kredit untuk pembelian ke-4 tipe New Ninja 250 FI ini.
Kali ini akan diinfokan untuk uang muka terendah dan tertinggi saja.
Untuk model termurah, Ninja 250 standar uang muka paling murah Rp 9,5 juta.
(BACA JUGA: Ulang Tahun ke-30, PT MPM Rangkul Difabel di Jawa Timur.)
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR