Jangan Pernah Ganti Lampu Watt Besar Ke Motor Dengan Arus Listrik AC, Ini Alasannya..

Arseen - Minggu, 26 November 2017 | 14:01 WIB
Dok.M+
MOTOR Plus-online.com - Sistem penerangan lampu motor, kebanyakan menggunakan arus AC dibanding DC.
 
Contoh sistem kelistrikan arus AC di motor bebek atau skubek. Agar lampu utama menyala, mesin harus hidup lebih dulu.

Besar cahaya yang dipancarkan sangat tergantung putaran mesin.
 
Semakin tinggi engine bergasing, sorot lampu utama akan semakin terang.
 
 
Nah, karena cahaya yang dikeluarkan tidak stabil dan terkadang kurang terang, beberapa pemilik motor sengaja melakukan penggantian bohlam.
 
Dari yang awalnya 12V/18W, dibikin jadi 12/35W atau 12V/55W.
 
Katanya agar cahaya yang dikeluarkan semakin terang dari aslinya.

Penulis : Arseen
Editor : Arseen


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular