Nah,sudah dengan mie instan Jepang di zaman sekarang ada juga mie instan Spanyol yang juga jadi sponsor pembalap.
(BACA JUGA: Bangga Jadi Orang Indonesia, Obat Anti Masuk Angin Jadi Sponsor Moto2)
Mie Instan ini adalah Yatekomo, salah satu merek dari Gallina Blanca, perusahaan asal Spanyol.
Yatekomosempat masuk ke dalam livery beberapa pembalap kelas Moto2 dan Moto3lho.
Salah satunya mensponsori Maria Herrera, pembalap Moto3 dari tim AGR.
Yatekomo menjadi sponsorMaria Herrera sejak 2016 hingga sekarang.
(BACA JUGA: Ternyata Sponsor Casey Stoner Ada yang Masih Belum Move on)
Selain Maria Herrera, Yatekomo juga nampak di motor tim AGR lainnya karena Yatekomo menjadi sponsor tim tersebut.
Editor | : | ARSN |