MOTOR Plus-online.com - Akhirnya sesi tes pramusim MotoGP hari pertama selesai digelar di sirkuit Sepang, Malaysia hari ini (28/01/2018).
Tes berlangsung mulai pukul 10.00 hingga 18.00 waktu Malaysia.
Di pagi hari saat kondisi aspal basah karena ujan, Johann Zarco menjadi pembalap tercepat.
Namun, saat aspal mulai mengering Valentino Rossi berhasil merebut posisi tercepat.
Ternyata, kecepatan Valentino Rossi tidak berlangsung hingga sesi selesai.
(BACA JUGA : Gokil! Harga Motor BMW R Nine T Milik Ariel Noah Setara 3 Unit Mitsubishi Expander)
Akhirnya, Dani Pedrosa menjadi pembalap tercepat di sesi tes pramusim resmi MotoGP Sepang hari pertama.
Yang menarik perhatian justru penampilan Jack Miller yang musim ini akan menunggang Ducati GP17.
Miller berhasil menempati posisi ke-5 atau 1 peringkat lebih baik dari Rossi.
Penulis | : | Mohammad Nurul Hidayah |
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR