MOTOR Plus-online.com - Walau matik merajai jalanan dan penjualan, motor tipe bebek masih memiliki tempat tersendiri di hati penggunanya.
Jika Anda masih tertarik memiliki motor bebek dengan kondisi baru, khususnya Yamaha, berikut pilihan tipe beserta harganya.
Daftar tipe dan harga bebek Yamaha di Januari 2018 ini bersumber dari Yamaha Flagship Shop, Cempaka Putih, Jakarta Pusat.
Yamaha MX-King 150: Rp 21.500.000
Untuk skema cicilan, uang muka terendah adalah Rp 2,2 jutaan dan tertinggi Rp 5 jutaan.
Pilihan tenornya mulai dari 11 bulan hingga 35 bulan.
Cicilan perbulan terendah Rp 800 ribuan dan yang tertinggi Rp 2,3 jutaan.
(BACA JUGA: Pererat Silaturahmi Antar Komunitas Motor Honda dengan )
Yamaha MX-King 150 GP: Rp 21.800.000
Untuk skema cicilan, uang muka terendah adalah Rp 2,2 jutaan dan tertinggi Rp 5 jutaan.
Pilihan tenornya mulai dari 11 bulan hingga 35 bulan.
Cicilan perbulan terendah Rp 800 ribuan dan yang tertinggi Rp 2,3 jutaan.
Yamaha Jupiter Z1 C/W: Rp 17.050.000
Untuk skema cicilan, uang muka terendah adalah Rp 1,8 jutaan dan tertinggi Rp 3,4 jutaan.
Pilihan tenornya mulai dari 11 bulan hingga 35 bulan.
Cicilan perbulan terendah Rp 700 ribuan dan yang tertinggi Rp 1,9 jutaan.
(BACA JUGA: Yamaha NMAX Berbaju Carbon Kevlar Tampil Makin Sporty)
Yamaha Vega Force DB CW: Rp 15.450.000
Untuk skema cicilan, uang muka terendah adalah Rp 1,6 jutaan dan tertinggi Rp 3,2 jutaan.
Pilihan tenornya mulai dari 11 bulan hingga 35 bulan.
Cicilan perbulan terendah Rp 600 ribuan dan yang tertinggi Rp 1,6 jutaan.
Harga tersebut masih dapat berubah sewaktu-waktu, tergantung dari kebijakan yang berlaku.
Sebagai informasi, harga ini merupakan harga On The Road DKI Jakarta.
Nah, agar lebih jelas untuk skema cicilan serta diskon yang berlaku, silahkan kunjungi dealer Yamaha terdekat, atau kunjungi Yamaha Flagship Shop, Cempaka Putih, Jakarta Pusat.
Yamaha Flagship Shop (FSS) - Cempaka Putih 021-4215888
KOMENTAR