Ngilu Lihatnya, Video Detik-detik Ojek Online Dilindas Bus di Tol Tanjung Benoa Bali

Niko Fiandri - Selasa, 13 Februari 2018 | 09:26 WIB
Instagram/bali_motorsport
Lihat detik-detik ojek online pindah jalur mendadak


MOTOR Plus-Online.com - Ada yang perlu dijadikan pelajaran saat motor masuk tol.

Motor masuk jalan tol harus berhadapan dengan mobil yang kecepatannya minimal 60 km/jam.

Salah sikap seperti di jalan raya pindah jalur seenaknya siap aja pemotor dihantam roda empat.

Faktanya bisa dilihat video dari akun @bali_motorsport yang diupload di Instagram.

(BACA JUGA: Video Detik-detik Aksi Pembalap yang Bikin Pembalap Lain Sampai Jatuh Parah di Road Race Jambi)

Video ini diunggah 11 jam lalu.

Video ini memperlihatkan bagaimana pemotor ojek online ditabrak dari belakang dan dilindas bus.

Menurut admin akun @bali_motorsport kecelakaan itu terjadi karena kesalahan ojek online.

Hati2 klo mau motong jalan!!!

Hari ini, Senin (12/2) terjadi kecelakaan di tol tanjung Benoa. Berdasarkan informasi yang diterima, driver ojek online salah masuk ke jalur mobil kemudian dihantam bus.

Source : Instagram/bali_motorsport
Penulis : Niko Fiandri
Editor : Niko Fiandri


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular