Awas! Kruk As Motor Matik Bisa Jebol Gara-gara Pakai Roller CVT Abal-abal, Kok Bisa?

Ahmad Ridho - Jumat, 16 Maret 2018 | 18:00 WIB
GridOto
Roller pada motor matik.

MOTOR Plus-online.com - Sudah bukan hal aneh saat ini banyak penjual spare part KW alias asli tapi palsu.

Ternyata pakai roller CVT abal-abal atau murahan bisa bikin krus as jebol, kok bisa?

Bisa, MOTOR Plus-online sudah buktikan sendiri.

Saat turing ke Garut, Jawa Barat bersama awak redaksi, Honda Vario 110 yang ditunggangi kru EM-Plus sulit untuk menanjak.

Ternyata roller yang digunakan terlalu berat.

Akhirnya diganti pakai roller yang lebih ringan di bengkel sekitar.

Yang tersedia hanya satu roller yang mereknya EM-Plus lupa, yang jelas harganya cuma Rp 30 ribu.

Baca Juga: Kenapa Roller CVT Suzuki Laris Buat Modifikasi Motor Matic, Padahal Lebih Mahal

Gejala awal roller CVT murah bikin baret kruk as saat arah pulang melewati jalur puncak yang menanjak.

Ada yang aneh, tercium bau sangit yang tidak biasa dari daerah CVT.

Tapi, tidak dihiraukan karena motor memang disiksa riding lebih dari 16 jam melewati jalur menanjak dan turun pada saat itu.

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular