Inspirasi Buat yang Mau Garap Trail Klasik, Nuansa Jadulnya Dapet

Mohammad Nurul Hidayah - Senin, 26 Maret 2018 | 10:25 WIB
Hookie Co.
Yamaha XT250 “Gazelle” 1983 hasil garapan Hookie Co.

MOTOR Plus-online.com - Pernah menonton film Rambo yang berjudul First Blood buatan tahun 1982?

Dijamin belum pernah karena itu film emang udah ketuaan banget hehee..

Di film itu Rambo sempat menggunakan salah satu motor trail lansiran Yamaha.

Nah, motor tersebut sama dengan yang mejang di artikel ini yaitu Yamaha XT250.

Tahun lansirannya pun hampir sama, namun yang berwarna putih manis ini merupakan XT250 lansiran tahun 1983.

(BACA JUGA : Simpenan Dealer, Honda CBR400RR Bikin Dengkul Lemes, Mesin Bisa Jerit 18.000 Rpm Bro!)

Hanya saja XT250 yang ini sudah berubah dandanannya gara-gara ulah usil Hookie Co., salah satu builder asal Jerman.

Hookie Co.
Yamaha XT250 “Gazelle” 1983 hasil garapan Hookie Co.

Bentuk aslinya masih banyak dipertahankan, seakan tidak ada perbedaan dengan karakter asli XT250.

Namun beberapa bagian sudah mengalami modifikasi, seperti sektor kaki-kaki misalnya.

Untuk swingarm belakang kini ditopang dengan shock lansiran Wilbers, sedangkan garpu depannya di-rebuild dengan progressive springs.

(BACA JUGA : Berencana Jadi Tuan Rumah, Pengelola Sentul Bocorkan Harga Tiket MotoGP di Indonesia)

Hookie Co.
Yamaha XT250 “Gazelle” 1983 hasil garapan Hookie Co.



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular