(BACA JUGA: Baper Banget, Bermasalah di Seri Pertama Jorge Lorenzo Langsung Pecat Pelatih)
"Saat KTM dan Red Bull melakukan sesuatu, itu akan menjadi kesuksesan," tambahnya.
Herve Poncharal melihat kesuksesan KTM seri lainnya dan merasa hal itu juga akan terjadi di MotoGP.
"Aku melihat banyak tekad di situ, itulah kenapa aku bangga menjadi bagian mereka di masa depan," kata Herve Poncharal.
Tapi keputusan akan tetap berada di tangan Johann Zarco.
Ke mana pembalap Perancis ini akan berlabuh? kita tunggu saja waktu berbicara.
Penulis | : | Mohammad Nurul Hidayah |
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR