Video Maling Motor Siang Bolong, Modal Gerinda dan Martil Motor Gagal Dibawa Kabur

Ahmad Ridho - Jumat, 06 April 2018 | 08:19
Maling gerinda gembok tapi gagal dan kabur.
IG @agoez_bandz
Maling gerinda gembok tapi gagal dan kabur.

MOTOR Plus-online.com - Waspada pencurian motor terus terjadi.

Pelaku juga nekat melakukan aksinya disiang hari (siang bolong).

(BACA JUGA: Breaking News! Oknum Polisi Yang Video Punglinya Viral Dibebastugaskan, Bila Bersalah Akan Dipecat!)

Banyak warga yang melihat namun enggak berani untuk bertindak karena mereka berjumlah banyak.

Seperti video yang diunggah akun Instagram @agoez_bandz berikut.

Maling motor yang terjadi di luar negeri ini diketahui sang pemilik.

(BACA JUGA: Viral.. Bocah TK Ditilang Polisi Gara-gara Boncengan Naik MiniGP, Ekspresinya Polos Banget)

Karena kalah jumlah, pemilik hanya bisa teriak dan mengusir si maling.

Modal gerinda dan martil yang dibawa maling untuk membongkar gembok.

Maling nekat terus melakukan aksinya dan akhirnya tetap enggak berhasil.



TERPOPULER